Pembinaan Ketua Pengadilan Negeri Denpasar Dan Sosialisasi Hasil Pelatihan Kejurusitaan
- Rabu, 07 Agustus 2019
- 2
- Dilihat 11 kali
Denpasar, 7 Agustus 2019, pukul 08.30 wita bertempat di Ruang Sidang Cakra Pengadilan Negeri Denpasar, dilakukan Sosialisasi Hasil Pelatihan Kejurusitaan oleh Ditjen Badilum pada tanggal 31 Juli- 2 Agustus di Hotel Prime Sanur Denpasar, yang diikuti oleh Panmud Perdata, Panmud Pidana,Jurusita dan Jurusita Pengganti, acara tersebut diawali pembinaan / pengarahan oleh Ketua Pengadilan Negeri Denpasar dan Panitera Pengadilan Negeri Denpasar, selanjutnya sosialisasi Hasil Pelatihan Kejurusitaan tersebut dipaparkan oleh lima Jurusita Pengadilan Negeri Denpasar dengan cara bergantian.